kesbangpol sultra
Metro Kendari

Hari Pertama Operasi Patuh, Puluhan Kendaraan di Muna Kena Tilang

Dengarkan

MUNA, DETIKSULTRA.COM– Operasi Patuh Jaya yang digelar Satuan Lalulintas Polres Muna menindak setidaknya puluhan kendaraan dihari pertama, Kamis (23/7/2020).

Dari kendaraan yang ditindak beragam pelanggaran mulai pengendara yang tidak menggunakan helm standar (SNI), kelebihan muatan dan berknalpot bising.

“Kegiatannya akan berlangsung hingga 5 Agustus kedepan,” ucap Kasat Lantas Polres Muna, IPTU. M.A Fajar saat ditemui ditempat terpisah.

BACA JUGA :

Untuk pengendara yang mencoba melawan arus kata Fajar ikut menjadi sasaran, aternatif lain adalah pngendara dibawah umur apalagi menggunakan kendalpot bogar.

“Bentuk tindakannya berupa teguran, jika fatal maka ditilang,”katanya

Tujuan daripada kegiatan ini untuk menumbuhkan rasa kesadaran bagi masyarakat dalam berlaulintas.

“Titik operasinya pastinya diruas-ruas jalan poros Raha,” pungkasnya.

Reporter : Abd. Rasyid Suyoto
Editor : Yais Yaddi

Baca Juga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

AJP ASLI Pilwali Kendari 2024